Saya sendiri punya pengalaman, memelihara beberapa kucing. Maksudnya beberapa kali memelihara kucing. Dan semuanya, hilang entah kemana. Paling maksimal 3 tahunan lah kucing akan bertahan sebagai kucing peliharaan. Padahal setahu saya kucing itu umurnya panjang bisa sampae 10-15 tahun. Tapi kok rata-rata kucing yang saya pelihara baru kira2 sekitar 3 tahun dia sudah hilang dan kabur dari rumah. masalahnya gak tahu ini kucing kemana, mati atau gimana main kabur aja. hehe. Kalau kucing gak muntah mau makan sih bisa diatasi dengan tips ini. Tapi kalau kucing menghilang?
Ada beberapa spekulasi alasan dan penyebab kucing kabur dan menghilang dari rumah ini. Nenek saya bilang, kucing itu biasanya pergi beretapa kalau sudah sampai umurnya (sudah tua). Gak tau bertapa dimana. Tapi kata nenek saya, itu tempatnya khusus, semacam sebuah gunung gitu, dimana di tempat itu berkumpul para kucing2 pertapa yang pergi dari rumah majikanya. Itu tempat antah berantah yang gak tau rimbanya dimana. Trus katanya lagi, setelah pertapaanya kucing itu akan menjadi harimau, atau mati sekalian. Wuih.. ngeri juga ya nih si kucing. Dan biasanya kucing yang pergi dari rumah ini adalah kucing dengan jenis kelamin jantan,.
benar atau gaknya kucing itu pergi atau kabur atau hilang dari rumah karena bertapa hanya kucing tan tuhan yang tahu.
Tapi kalau secara ilmiah sih. Kayaknya ini kucing dalam musim kawin. Makanya gak pulang2 karena mungkin mati berantem sama kucing jantan lain. well who knows....
Gimana sobat apakah pernah mengalami hal serupa yang kucingnya minggat dan gak balik2??
kucing saya memang sudah tua,beberapa giginya udah tanggal. Padahal kucing saya masih berada di kawasan lingkungan rumah saya di samping rumah kadangkala tetapi entah mengapa tidak mau masuk kerumah..ya mungkin karena sedang musim kawin dan itu sangat mengkhawatirkan menurut saya karena gk pulang2..hehe
BalasHapusKucingku 3 thn lbh udh 3 mingguan nda pulang2 ntah dmn skrg. Sudah cari kemana2 jg ga ada. Pasrah
BalasHapusSama aku juga ngalamin,ga hanya satu tapi 4 kucing đđ yang aku rawat dari kecil sampai gede,kalau dihitung2 3th lebih ada aku ngerawatnya(kucingku yang kabur)ceritanya waktu aku pindah rumah,mungkin karena lingkungan baru/gimana.memang waktu itu dalam musim kawin,kalau mereka masih hidup semoga ada orang yang baik hati mau merawat mereka.kalaupun tidak,semoga selalu dalam lindunganNya đ¤˛đ¤˛
BalasHapusSaya termasuk pacinta kucing, saya pelihara kucing, bsik kucing kampung maupun kucing kota hehehe...pehara jucing kampung gak oernah lama karena rumah saya dipinggir jalan raya, dan kucing saya lepas, jadi rata rata mati ketabrsk motor atu mobil. Kemudian saya pelihars kucing turunan Anggiora beranak 3 setelah umur 1 tahun hilang satu per satu diciri orang,kemudian induk nya beranak lagi, sudah ber umur 12 bulan dan sekarang baru sakit, ya itu kalo habis makan muntah muntah, saya gak tahu harus di apain ? Saya pasrah aja.
BalasHapus